Diklat Baca Qur’an Metode Al Barqy
TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG – Dewan Keluarga Masjid (DKM) Pusat Dakwah Islam (PUSDAI) Jawa Barat mengadakan Diklat Baca Al-Quran dengan metode Al-Barqy, Senin (30/7/2012). Kegiatan ini terbuka untuk umum dan tidak dipungut biaya. Acara yang berlangsung di ruang multimedia Masjid PUSDAI Jawa Barat ini diikuti oleh 35 orang peserta. Kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan Semarak Ramadan …